Wireless power bank bisa menjadi solusi praktis untuk mengisi baterai smartphone atau gadget tanpa kabel, memberikan pengalaman mengisi baterai yang efisien dan nyaman. Dengan desain wireless power bank yang compact, sehingga cocok digunakan untuk pengguna smartphone yang aktif dan sering beraktivitas di luar ruangan. Artikel ini akan memberikan rekomendasi wireless power bank terbaik yang dapat memenuhi kebutuhan pengguna yang aktif, temukan wireless power bank yang tepat!
Rekomendasi Wireless Powerbank Terbaik
KiiP EW71KiiP EW71, wireless power bank yang bagian belakangnya bisa dijadikan lampu foto atau selfieKiiP EW71 adalah wireless power bank berkapasitas 8.000mAh yang simpel dan portabel. Fitur magnet internal memungkinkan pengisian wireless hingga 15W yang stabil dan praktis. Uniknya, EW71 dilengkapi tiga mode cahaya dengan tingkat kecerahan yang dapat disesuaikan, ideal untuk selfie, panggilan video atau bahkan pembuatan konten. Dengan desain mini, power bank ini adalah teman sempurna untuk pengguna smartphone yang aktif.
KiiP EW31 KiiP EW31 dapat digunakan untuk charge smartphone dan Apple Watch dalam satu waktu sekaligusKiiP EW31 menghadirkan kemudahan dengan desain 2-in-1 dan kapasitas 10.000mAh. Dibekali fitur pengisian wireless hingga 15W, power bank ini kompatibel dengan iPhone, Earphone, dan Apple Watch. Dengan tambahan holder lipat di bagian belakang, Anda dapat menikmati kenyamanan lebih saat menonton atau bekerja. Terdapat juga port Output Type C untuk charge menggunakan kabel, menjadikan power bank ini memiliki kompabilitas yang luas.
KiiP EW56 KiiP EW56 power bank yang bisa menjadi phone holder sekaligusNikmati pengisian daya cepat hingga 20W denganKiiP EW56, dilengkapi kapasitas 7.000mAh dan magnet kuat untuk keamanan perangkat. Fitur uniknya, holder lipat bertekstur kulit yang dapat disesuaikan sudutnya, membuat EW56 nyaman digunakan sambil beraktivitas. Power bank ini mendukung pengisian nirkabel 15W, cocok untuk perangkat iPhone atau lainnya, menjadikannya pilihan andal untuk kebutuhan harian Anda.
KiiP EW54 KiiP EW54 wireless power bank, memiliki design yang futuristik dan minimalisDengan kapasitas 10.000mAh,KiiP EW54 menawarkan pengisian cepat hingga 20W yang tahan lama dan efisien. Power bank ini berukuran ini sudah berukuran cukup tipis untuk besar kapasitasnya, sehingga mudah digenggam dan dibawa ke mana saja. Dilengkapi stand tarik multifungsi, Anda bisa menonton, bekerja, atau mengisi daya secara bersamaan. Pengisian nirkabel hingga 15W memastikan smartphone Anda tercharge dengan cepat dan aman.
Bagikan
Successful Alert !!!
KiiP EW71, wireless power bank yang bagian belakangnya bisa dijadikan lampu foto atau selfie